Enrolment options

Medan magnet tidak hanya dihasilkan oleh magnet permanen, tetapi juga oleh arus listrik. Medan magnet di sekitar arus listrik memiliki profil yang berbeda dari medan magnet yang dihasilkan oleh magnet permanen, tergantung pada rangkain arus listrik, seperti bentuk geometri kawat atau koil. Model matematika untuk medan magnet di sekitar koil berarus listrik berbeda untuk setiap bentuk, sehingga membuatnya rumit bagi peserta didik  untuk membayangkan medan magnet yang terbentuk. Kajian terhadap gejala kelistrikan dan kemagnetan tidak cukup hanya melalui kajian teoritik, tetapi juga perlu dikaji secara eksperimental. Dengan sistem remote physics laboratory yang dikembangkan dapat dilakukan kajian secara teoritik dan eksperimental gejala medan magnet oleh koil tunggal dan ganda  (Helmholtz coils) berdasarkan hukum Biot-Savart.


Guests can not access this course, please try to log in.